Pada kesempatan minggu ke dua bulan Desember 2022, dalam rangka memantau kondisi perkembangan dan kondisi peserta magang industri dilakukanlah supervisi. Kedatangan di PT Intidaya sejati tepat pukul 09.00, kami memberitahu ke satpam untuk meminta izin bertemu dengan Bapak Rendi selaku Manager HRD. Beliau memberikan form dan diminta untuk mengisi biodata tamu sesuai ktp. Kemudian kami dipersilakan masuk ke ruangan meeting oleh Bapak Munawir,beliau memberikan informasi bahwaMangerbesertajajarannyasedangberadadisurabaya.
Sambutan pertama ialah penyajian video dengandurasi 15 menit terkait safety yang harus diterapkan sebelum memasuki ruang workshop. Kami pun memakai sepatu dan helm safety, kemudian melakukan survey ke beberapa tempat yang dimana di dalamnya ada adik-adik mahasiswa yang sedang melakukan magang. Kami pun langsung berdiskusi dengan pembing lapangan dan meminta untuk memberikan feedback atau umpan balik kepada adik-adik mahasiswa. Ahlamdulillah kesan yang diberikan pembimbing lapangan baik meliputi cara berkomunikasi dan menyelesaikan pekerjaan. Kesempatan maganng industri bertujuan untuk melakukan kecocokan antara teori dan praktek di Universitas dengan yang ada di Perusahaan.